MASJID AT TAQWA CIREBON

saat menghadiri pernikahan sahabat dicerbon. saya menyempatkan untuk keliling kota cirebon. saat sholat ashar tiba temen saya mengajak mampir di masjid at taqwa. subhanallah, begitu megahnya.


MASJID AT TAQWA CIREBON

setelah sholat ashar saya dan temen temen mencoba mengabadikan beberapa gambar



Masjid AT TAQWA memiliki menara mencapai 62 meter, membuat kita bisa menyaksikan kota cirebon dari atas.

Menara Masjid AT TAQWA


Dengan membayar retribusi Rp 5000, kita bisa menyaksikan pemandangan yang cukup indah dari atas menara, nampak laut dan hiruk pikuk kota cirebon dengan aneka kesibukannya.








bila sahabat pembaca sedang main kekota cirebon, gak ada salahnya untuk mencoba mampir kesini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages

About Me

Foto saya
seorang pria yang dilahirkan di pulau sumatera, tepatnya di daerah transmigrasi BATUMARTA.

About This Blog

BUKU TAMU



Web hosting for webmasters